#kisahwaktu
Waktu Yang Mengubahmu
(Maret 2013)
Penerbit
: PlotPoint (PT. Bentang Pustaka)
Mizan Publishing
Penulis
: Darma Abu Saleh, Dauz Yusuf, Dea Ayu Berlinda, Diane Devi, Tati Amalia, Utari
Giri, Victor Hasiholan, Winda Aulia Saad,
Yoyok Wagiyo, Yuri Nastiti
Sinopsis
Apakah
kamu orang yang sama setahun, dua tahun, lima tahun lagi? Baik kesuksesan
maupun kegagalan bisa mengubahmu menjadi orang yang lain.
Buku
ini ditulis oleh sebelas orang yang paham apa makna perubahan diri. Mereka
diuji oleh takdir, namun terus bersikeras untuk hidup dan berkarya. Kisah-kisah
nyata ini, tentang vonis penyakit ganas, kecelakaan yang melumpuhkan, trauma
masa kecil, kegagalan pertunangan, kesalahan masa lalu yang menghantui, dan
masih banyak lagi, tidak membuat para penulisnya murung dan menyerah.
Waktu yang Mengubahmu akan membuka matamu: di dunia yang luas ini kita
bersama-sama menyambut tantangan yang disodorkan oleh hidup. Demi sebuah esok
cerah yang kita impikan.
Segera dapatkan di toko-toko buku kesayangan kamu :)
0 Response to "My First Omnibook"
Post a Comment
Apa komentarmu tentang catatan ini?